Mantap Coach! Setelah Belajar Sejarah & Geografi, Alex Pastoor Kini Giat Pelajari Taktik Timnas Indonesia | OneFootball

Mantap Coach! Setelah Belajar Sejarah & Geografi, Alex Pastoor Kini Giat Pelajari Taktik Timnas Indonesia | OneFootball

Icon: Bola.net

Bola.net

·14. Januar 2025

Mantap Coach! Setelah Belajar Sejarah & Geografi, Alex Pastoor Kini Giat Pelajari Taktik Timnas Indonesia

Artikelbild:Mantap Coach! Setelah Belajar Sejarah & Geografi, Alex Pastoor Kini Giat Pelajari Taktik Timnas Indonesia

Bola.net - Asisten pelatih Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Alex Pastoor, mengungkapkan dirinya kini tengah giat mempelajari taktik skuad Garuda saat masih diatih Shin Tae-yong.

Timnas Indonesia kini akan tampil dengan wajah berbeda. Sebab kontingen pelatih asal Korea Selatan di bawah pimpinan Shin Tae-yong telah pergi.


OneFootball Videos


Mereka digantikan rombongan pelatih asal Belanda yang dipimpin Kluivert. Nantinya eks striker Oranje itu akan didampingi sejumlah asisten.

Impressum des Publishers ansehen