90min
·8 Maret 2024
90min
·8 Maret 2024
Ajax Amsterdam bermain imbang tanpa gol saat bertemu Aston Villa, sementara di laga lain, Lille dan Fiorentina berhasil menapakkan satu kakinya di babak perempat final Liga Konferensi Europa usai mengatasi lawannya masing-masing.
Berikut 90MiN Indonesia rangkum seluruh hasil pertandingan sepakbola yang terjadi pada 8 Maret 2024.
Ajax 0-0 Aston Villa
Molde 2-1 Club Brugge(Stenevik 43', Gulbrandsen 90'+2) // (De Cuyper (pen) 85')
Olympiacos 1-4 Maccabi Tel Aviv(El Kaabi 13') // (Zahavi 4', 30', Shahar 9', Peretz 74')
Sturm Graz 0-3 Llle(David 28' 41', Zhergova 71')
Dinamo Zagreb 2-0 PAOK FC(Petkovic 37', 71')
Maccabi Haifa 3-4 Fiorentina(Seck 12' Kinda 29', Khalalli 67') // (Nzota 2', Beltran 58', Mandragora 73', Barak 90'+5