Hasil Negara-Negara Asia Tenggara Selepas Laga Perdana Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Keok, Malaysia Babak Belur | OneFootball

Hasil Negara-Negara Asia Tenggara Selepas Laga Perdana Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Keok, Malaysia Babak Belur | OneFootball

Icon: Bola.com

Bola.com

·16 Januari 2024

Hasil Negara-Negara Asia Tenggara Selepas Laga Perdana Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Keok, Malaysia Babak Belur

Gambar artikel:Hasil Negara-Negara Asia Tenggara Selepas Laga Perdana Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Keok, Malaysia Babak Belur

Bola.com, Jakarta - Sebagian besar tim peserta Piala Asia 2023 telah merampungkan laga perdana fase grup. Lantas, bagaimana dengan hasil yang diraih tim dari Asia Tenggara dalam turnamen empat tahunan tersebut.

Piala Asia 2023 dibuka duel Timnas Qatar versus Lebanon di Lusail Stadium, Lusail, 12 Januari lalu. Bermain di hadapan sekitar 82 ribu lebih penonton, Qatar berhasil mengalahkan Lebanon dengan skor 3-0.


Video OneFootball


Ketiga gol kemenangan Qatar dicetak Akram Afif pada menit ke-45 dan 90+6', serta Almoez Ali menit ke-56.

Selain Qatar, tim asal Timur Tengah lainnya juga berhasil memetik kemenangan meyakinkan pada laga perdana fase grup Piala Asia 2023 adalah Uni Emirat Arab dan Iran. UEA sukses melumat Hong Kong dengan skor 3-1, sedangkan Iran menang 4-1 atas Palestina.

Tim dari Asia Tenggara juga telah menjalani pertandingan perdana fase grup Piala Asia 2023. Bagaimana hasilnya? Berikut ini ulasannya.

---

2 dari 6 halaman

Lihat jejak penerbit