90min
·1 April 2024
90min
·1 April 2024
PSG berhasil mengalahkan Marseille dengan skor 2-0, sementara di Inggris, Liverpool tetap menempati puncak klasemen sementara usai mengalahkan Brighton dan pertandingan Man City vs Arsenal berakhir imbang.
Berikut 90MiN Indonesia rangkum seluruh hasil pertandingan yang terjadi pada 31 Maret - 1 April 2024.
Liverpool berhasil meraih tiga poin penting saat bertemu Brighton. Tertinggal lebih dulu lewat gol cepat Danny Welbeck di menit kedua, tuan rumah akhirnya sukses menang 2-1 berkat gol balasan Luis Diaz dan Mohamed Salah.Hasil ini membuat The Reds tetap menempati puncak klasemen sementara Liga Inggris usai Manchester City vs Arsenal berakhir imbang tanpa gol.
Celta Vigo 0-0 Rayo Vallecano
Girona 3-2 Real Betis(Devbyk (pen) 36', 65', Stuani 90'+2) // (Jose 45'+4, 76')
Deportivo Alaves 0-1 Real Sociedad(Pacheco 59')
Real Madrid berhasil mengalahkan Athletic Bilbao dengan skor 2-0 berkat dua gol Rodrygo di menit ketujuh dan 73.
Bochum 2-2 Darmstadt(Hofmann 30', 46') // (Skarke 62', Wilhelmsson 76')
Lorient 0-1 Brest(Dei Castillo 86')
Clermont Foot 0-3 Toulouse(Sierro (pen) 8', 79, Dallinga 73')
Le Havre 0-2 Montpellier(Ferri 72', Jullien 80')
Nice 1-2 Nantes(Moffi (pen) 72') // (Abline 19', Mohamed (pen) 76')
Strasbourg 2-0 Rennes(Senaya 71', Sebas 73')
PSG 2-0 Marseille
PSG sukses meraih kemenangan penting saat bertemu Marseille. Walau diwarnai dengan kartu merah Lucas Beraldo, tim tamu tetap menang 2-0 berkat gol yang dicetak Vitinha dan Goncalo Ramos.