Bola.net
·11 Januari 2025
Bola.net
·11 Januari 2025
Bola.net - Torino dan Juventus akan berhadapan di pekan ke-20 Serie A 2024/2025. Pertandingan Liga Italia antara Torino vs Juventus ini dijadwalkan kick-off Minggu, 12 Januari 2025, jam 00.00 WIB, live streaming di Vidio.
Juventus baru saja menelan hasil mengecewakan di semifinal Supercoppa Italiana/Piala Super Italia. Melawan AC Milan yang ditangani pelatih baru Sergio Conceicao, Juventus kalah 1-2.
Dalam laga di Arab Saudi itu, anak-anak asuh Thiago Motta sebenarnya unggul terlebih dulu melalui gol Kenan Yildiz. Namun, mereka akhirnya tumbang oleh dua gol balasan Milan, yang salah satunya merupakan gol bunuh diri Federico Gatti.
2 dari 5 halaman
Aksi Kenan Yildiz dalam laga Supercoppa Italiana 2024 antara Juventus vs AC Milan, Sabtu (4/1/2025). (c) AP Photo/Altaf Qadri
Torino (3-5-2): Milinkovic-Savic; Vojvoda, Coco, Maripan; Lazaro, Vlasic, Ricci, Ilic, Sosa; Adams, Karamoh.
Pelatih: Paolo Vanoli.
Info skuad: Zapata (cedera), Schuurs (cedera), Savva (cedera), Ilkhan (cedera), Walukiewicz (meragukan), Ricci (meragukan).
Juventus (4-2-3-1): Di Gregorio; Savona, Kalulu, Gatti, McKennie; Douglas Luiz, Thuram; Yildiz, Koopmeiners, Mbangula; Nico Gonzalez.
Pelatih: Thiago Motta.
Info skuad: Locatelli (suspended), Milik (cedera), Bremer (cedera), Cabal (cedera), Conceicao (meragukan), Vlahovic (meragukan).
3 dari 5 halaman
Pemain Juventus merayakan gol Khephren Thuram dalam pertandingan Serie A melawan Fiorentina, Senin (30/12/2024). (c) Fabio Ferrari/LaPresse via AP
5 pertemuan terakhir10/11/24 Juventus 2-0 Torino (Serie A)13/04/24 Torino 0-0 Juventus (Serie A)07/10/23 Juventus 2-0 Torino (Serie A)01/03/23 Juventus 4-2 Torino (Serie A)15/10/22 Torino 0-1 Juventus (Serie A).
5 pertandingan terakhir Torino (S-M-K-S-S)07/12/24 Genoa 0-0 Torino (Serie A)14/12/24 Empoli 0-1 Torino (Serie A)21/12/24 Torino 0-2 Bologna (Serie A)29/12/24 Udinese 2-2 Torino (Serie A)06/01/25 Torino 0-0 Parma (Serie A).
5 pertandingan terakhir Juventus (S-M-M-S-K)15/12/24 Juventus 2-2 Venezia (Serie A) 18/12/24 Juventus 4-0 Cagliari (Coppa Italia) 23/12/24 Monza 1-2 Juventus (Serie A)30/12/24 Juventus 2-2 Fiorentina (Serie A)04/01/25 Juventus 1-2 AC Milan (Supercoppa Italiana).